Web Cartoon maker ini bisa digunakan untuk membuat animasi 2D dengan durasi yang sangat panjang. Setelah sobat membuat kartun sobat bisa menyimpannya ke format AVI dan kemudian mengkonversinya ke Blu-ray atau format DVD. Sobat juga bisa mengupload animasi tersebut ke Youtube sehingga orang lain bisa melihat hasil karya sobat.
Aplikasi ini tersedia secara online dan juga offline, jika secara offline sobat harus mendownloadnya ke dekstop dan hal itu bisa sobat dapatkan secara gratis. Animasi yang sobat buat ini nanti dapat menggunakan teks, gambar atau karakter. Semuanya itu bisa diputar, dibalik, dipindahkan dengan satu baris kode.
Berikut ini beberapa fitur dari Web Cartoon Maker :
Membuat Animasi Kartun 2D dengan durasi yang panjang : Sobat bisa membuat kartun dengan durasi yang sangat panjang dan mengkonversinya ke format video AVI. Sobat juga bisa mengkonversi file AVI ke format DVD atau Blu-ray atau bisa juga menguploadnya ke Youtube.
Mudah digunakan : Aplikasi gratis ini sangat mudah digunakan dan sobat bisa membuat karakter yang sobat buat bergerak atau berjalan hanya dengan kode sederhana.
Jika sobat tertarik untuk membuat Animasi dalam format 2D silahkan download Web cartoon maker ini. Mau download Klik link dibawah ini.
Download Gratis Web Cartoon Maker
0 comments:
Post a Comment